KABUPATEN TANGERANG – Personil anggota Bhabhinkamtibmas Polsek Rajeg Bripka Syukron Mahmudin bersama saudara Mumun lakukan giat pengecekan ketersediaan minyak goreng kemasan dan curah di wilayah hukum Polsek Rajeg Polresta Tangerang Polda Banten, pada Selasa (24/05/22) sekira Pukul 11.30 Wib.
Kapolsek Rajeg AKP Nurjaman melalui Bripka Syukron Mahmudin mengatakan, kegiatan pengecekkan Minyak Goreng kemasan dan curah guna mengetahui ketersediaan minyak goreng di Darkum Polsek Rajeg.